Saturday, January 21, 2017

Artikel Line


LINE adalah sebuah aplik gratis yang dapat digunakan pada berbagai platform seperti telepon cerdas, tablet, dan komputer. LINE difungsikan dengan menggunakan jaringan internet sehingga pengguna LINE dapat melakukan aktivitas seperti mengirim pesan teks, mengirim gambar, video, pesan suara, dan lain lain. LINE diklaim sebagai aplikasi pengirim pesan instan terlaris di 42 negara
Penemu Line: Lee Hae-Jin

Cara Pendaftaraan:
1. Mendownload aplikasi dari situs resmi Line atau melalui application store pada masing - masing platform seperti BlackBerry App Word, Google Play, Apple Store, atau Windows Marketplace
2. instal aplikasi yang telah di download
3.Setelah instalasi, untuk kode aktivasi ID LINE anda, akan dikirim SMS melalui            nomor Handphone anda.
4.Selanjutnya kode aktivasi dapat anda masukkan kedalam kolom yang tersedia          untuk aktivasi LINE.
5.LINE segera aktif dan mendata kontak di phonebook anda yang menggunakan aplikasi LINE dan sekaligus menjadi teman anda.
6. Untuk memulai chat dengan teman anda, klik pada nama di tab friends anda.
7.Anda dapat melakukan pengaturan LINE tab setting sesuai dengan keinginan anda mulai dari notifikasi, ukuran font, hingga profil anda. Pengaturan terdiri dari dua yaitu Basic Setting dan Privacy Setting.
8.Anda dapat mencari teman dengan menggunakan QR code atau dengan menggunakan nama ID pengguna.

Cara mengganti tema menggunakan theme changer Klik Disini

No comments:

Post a Comment